6 Penyebab Mobil Bergetar Saat Jalan Pelan & Cara Mengatasi

Kadang kala penyebab mobil bergetar saat jalan pelan bisa berasal dari komponen yang krusial. Maka sangat penting untuk memperhatikan tanda-tanda tidak biasa dari mobil kesayangan. Apalagi ketika mendeteksi masalah seperti getaran tidak wajar. Pasalnya, kondisi ini bisa mengindikasikan kerusakan yang perlu perbaikan segera. Membiarkan permasalahan tidak ditangani bisa mengarah pada timbulnya dampak yang lebih merugikan. […]