Blog
Inspeksi Mobil Bekas Jatinegara Terpercaya dan Akurat 100%
Memilih kendaraan bekas berkualitas tentu tidak semua orang dapat melakukannya. Selain karena faktor ketelitian, pertimbangan mobil bekas pun cukup banyak.
Memilih kendaraan bekas berkualitas tentu tidak semua orang dapat melakukannya. Selain karena faktor ketelitian, pertimbangan mobil bekas pun cukup banyak. Oleh karena itu, peran jasa inspeksi mobil bekas Jatinegara sangat besar.
Keberadaannya akan membantu setiap calon pembeli mobil bekas untuk mengecek kondisi kendaraan dengan teliti. Memastikan tidak ada celah tanpa pengecekan, sehingga akurasi pertimbangannya mencapai 100%.
Lantas, seperti apa jasa inspeksi mobil bekas? Apa saja yang di cek selama proses inspeksi? Anda bisa menemukan jawabannya pada pembahasan di bawah ini.
Baca juga: Jasa Inspeksi Mobil Bekas Jakarta Timur Profesional
Daftar Isi :
ToggleKomponen yang Diperiksa oleh Jasa Inspeksi Mobil Bekas Jatinegara
Menggunakan layanan inspeksi mobil Jatinegara, apa sajakah komponen yang diperiksa? Berikut pembahasannya:
1. Interior
Pertama, pengecekan mobil bekas akan selalu berpusat pada bagian interiornya. Mengingat hal ini berkaitan dengan kenyamanan saat berkendara. Pengecekan pada bagian ini meliputi indikasi mobil terendam banjir, hingga fitur mobil.
Beberapa cakupan pemeriksaan lain juga meliputi sistem AC, fitur interior, sistem audio, kondisi jok dan trim, hingga panel indikator.
2. Eksterior
Selanjutnya bagian eksterior mobil. Melalui tim inspeksi dari HaloBengkel Anda akan mendapatkan proses pengecekan secara komprehensif. Di mana, informasi yang diberikan sangat detail termasuk analisa indikasi bekas tabrakan mobil.
Layanan ini akan mencakup beberapa pemeriksaan mulai dari kaca dan wiper, under body, fungsi lampu, ban dan velg, panel body, hingga indikasi tabrakan kecil atau besar.
Baca juga: Inspeksi Mobil Bekas Jakarta Barat Aman dan Mudah
3. Mesin dan Transmisi
Berikutnya, pengecekan kesehatan mesin dan transmisi mobil untuk memastikan kondisinya betul-betul prima dan aman. Pada bagian ini pemeriksaan meliputi sistem rem, alternator, kebocoran mesin, radiator, dan diagnosis komputer (OBD2 Scan).
4. Surat dan Kelengkapan Dokumen
Terakhir, poin penting yang sering dilupakan adalah kelengkapan dokumen. Tim inspeksi akan memastikan Anda mendapatkan dokumen mobil asli 100% dan sudah dicocokkan dengan kondisi fisik kendaraan.
Kelengkapan dokumen ini seperti STNK, BPKB, lembar pajak, riwayat servis berkala, hingga faktur kendaraan.
Harga Jasa Inspeksi Mobil Bekas Jatinegara
Kebanyakan orang ragu menggunakan jasa inspeksi karena terbayang biayanya yang mahal. Namun, jangan salah! HaloBengkel menawarkan tarif bersahabat selaras dengan pelayanan yang diberikan, antara lain:
1. Regular Car
Untuk inspeksi paket reguler dengan jenis mobil seperti Honda Brio, Toyota Yaris, hingga Suzuki Swift, tarif pengecekannya hanya Rp349.000 per satu mobil. Untuk pemeriksaan 2 mobil Rp600.000 dan Rp825.000 untuk paket 3 mobil.
2. Premium Car
Sedangkan, untuk Anda yang ingin mengambil paket premium car dengan pilihan mobil Honda CRV, Toyota Fortuner, hingga Pajero biayanya Rp399.000 untuk 1 mobil. Paket dua mobil Rp700.000 dan paket tiga mobil Rp975.000.
3. Luxury dan Older Car
Terakhir, paket untuk mobil mewah sejenis BMW dan Mercedes-Benz pemeriksaan di tarif Rp599.000 untuk satu kendaraan. Apabila mengambil paket 2 kendaraan biayanya Rp1.000.000 dan Rp1.400.000 untuk 3 paket kendaraan.
Baca juga: Inspeksi Mobil Bekas Jakarta dengan Garansi Terbaik
Kenapa Harus Memilih Kami?
Daripada layanan inspeksi lain, mempertimbangkan HaloBengkel adalah pilihan terbaik. Mengapa demikian? Karena Anda akan mendapatkan banyak keuntungan seperti:
1. Pemeriksaan oleh Tim Ahli
HaloBengkel berkomitmen memberikan pelayanan terbaik kepada setiap pelanggannya. Sehingga, tim inspektor yang turun ke lapangan sudah dipastikan kemampuannya dengan sertifikat inspeksi secara resmi.
2. Garansi Mobil 1 Tahun
Berikutnya, jasa inspeksi mobil terpercaya HaloBengkel juga memfasilitasi layanan garansi inspeksi 30 hari untuk mesin dan transmisi.
Selain itu, garansi ini juga memberikan jaminan terhadap keamanan dan kualitas mobil yang sudah Anda beli.
Bahkan, HaloBengkel juga memberikan pilihan perpanjangan layanan garansi selama 1 tahun penuh kepada setiap pelanggan.
3. Memberikan Laporan Secara Lengkap
Selanjutnya, pertimbangan Anda harus menggunakan jasa dari HaloBengkel adalah laporannya yang detail dan lengkap.
Anda bisa mendapatkan penjelasan secara akurat mulai dari kondisi eksterior, interior, mesin, hingga transmisi kendaraannya.
4. Detail dan Rapi
Memahami bahwa setiap pelanggan memiliki kemampuan otomotif yang berbeda, tim inspeksi dari HaloBengkel selalu memberikan laporan secara rapi dan mudah dipahami.
Sehingga, untuk orang awam pun mudah memahami maksud dari laporan yang diberikan. Hal ini bertujuan untuk memudahkan mereka mengambil keputusan terkait pembelian kendaraan.
Inspeksi Mobil Bersama HaloBengkel Sekarang Juga!
Melihat detail pengecekan yang Anda butuhkan untuk mendapatkan mobil berkualitas, tentu melelahkan sekali.
Untuk itu, minimalisir kerepotan Anda dengan menggunakan layanan inspeksi mobil bekas Jatinegara dari HaloBengkel.
Dengan tarif yang bersahabat dan selaras dengan layanan yang diberikan, HaloBengkel menjamin kepuasan setiap pelanggannya. Sehingga Anda tidak akan menyesal dan pastinya tetap mendapatkan mobil impian dengan mudah.
Tunggu apalagi? Segera daftarkan layanan inspeksi sekarang juga bersama HaloBengkel.